Mulai Agustus 2019, RI - Chile Bebas Tarif Perdagangan
Kerja sama ini merupakan kerja sama bebas tarif perdagangan antara pemerintah Indonesia dengan Chile melalui IC-CEPA dan akan segera diberlakukan pada Agustus mendatang.